
Pelantikan Kabinet Kerja Jokowi-JK 2014-2019 Pada hari ini, Senin 27 Oktober 2014, Presiden Joko Widodo - Jusuf Kalla melantik Kabinet kerja untuk Peroide 2014 - 2019 di Istana Kepresidenan Jakarta Pukul 11:30 WIBAda yang berbeda pada prosesi Pelantikan Kabinet Kerja Jokowi - JK pada hari ini. biasanya Menteri berpakaian Setelan jas bedasi saat di lantik, namun hari ini semua Menteri yang di lantik semua berpakaian Batik. itu bedanya ...Berikut...